Cara Memilih Warna Lipstik yang Tepat Sesuai Warna Kulit | PIXY - My Beauty, My Energy
Posted: 10 October 2018
Cara Memilih Warna Lipstik yang Tepat Sesuai Warna Kulit

Tak peduli seberapa banyak lipstik yang telah dimiliki seorang wanita, sepertinya selalu saja ada alasan untuk terus membelinya dalam berbagai warna.

There’s no such thing as having too many lipsticks. Tak peduli seberapa banyak lipstik yang telah dimiliki seorang wanita, sepertinya selalu saja ada alasan untuk terus membelinya dalam berbagai warna. Lipstik memang bisa membuat penampilan kamu jadi lebih fresh. Namun, jangan sampai kamu salah memilih warna karena justru dapat mengganggu penampilan. Kuncinya adalah menyesuaikan warna lipstik dengan tone atau warna kulit kamu. Begini panduannya!

 

#PIXYTIPS